Detail Cantuman Kembali
Manajemen Waktu
Seri Penuntun Sepuluh Menit ini disusun sedemikian rupa agar Anda dapat mempelajari setiap pembahasan dalam waktu sekitar 10 menit. Oleh karena itu, keseluruhan program menghabiskan waktu tidak lebih dari 3 jam jika Anda mempelajarinya secara berturut-turut mulai dari pelajaran 1 sampai 14. Cara terbaik adalah dengan mempelajari satu pembahasan dalam satu hari. Dengan demikian, dalam waktu kurang dari 3 minggu, Anda dapat mempelajari dan menerapkan semua yang ada dalam buku penuntun ini.
Topik pembahasan dalam buku ini meliputi :
- Memahami manajemen waktu.
- Membentuk tujuan akhir Anda.
- Menghindari Tirani hal-hal mendesak.
- Membuat jadwal untuk mencapai hasil.
- Menjadi terorganisasi.
- Mengatur meja dan kantor anda.
- Bertahan dari Saratnya informasi.
- Menguasai teknologi.
- Meminimalkan interupsi.
- Memperbanyak waktu luang dengan pendelegasian.
- Menghindari Perangkap Waktu.
- Mengelola Stress.
- Mempersingkat Waktu Pertemuan A
III
658.3 DAV m
978-979-29-0234
658.3
Text
Indonesia
Penerbit Andi
2008
Yogyakarta
vii+178hlm.; 14x21cm
Menguasai Keahlian yang Anda Perlukan dalam 10 Menit
LOADING LIST...
LOADING LIST...